Tahukah anda bahwa ada beberapa peristiwa penting yang bertepatan terjadi pada tanggal 28 oktober yaitu :
1. Pada Tahun 1886 adalah peresmian patung liberty yang diberikan Perancis kepada Amerika Serikat
2. Pada Tahun 1918 adalah Hari Kemerdekaan Cekoslowakia dari Austria dan Hongaria
3. Pada Tahun 2004 adalah penemuan Manusia Kera Homo Floresiensis di Pulau Flores, Indonesia yang dilaporkan di jurnal ilmiah Nature
4. Pada tahun 1928 adalah hari dimana pertama kalinya Deklarasi Sumpah Pemuda Indonesia Raya di kumandangkan
Pada postingan kali ini saya hanya mengingatkan kembali tentang perjuangan bangsa indonesia terutama para pemuda bangsa. Selain melawan penjajah dengan berperang para pemuda bangsa pada jaman dahulu juga membuat suatu pengakuan dengan mengikrarkan "Satu tanah air, Satu bangsa, Satu bahasa". Sangatlah banyak dan begitu berat pengorbanan para pemuda terdahulu karena yang dikorbankan para pemuda terdahulu adalah "NYAWA" mereka sendiri. Kita sebagai pemuda penurus bangsa seharusnya menghargai dan meneruskan perjuangan mereka dengan berbagai hal positif yang bisa mempekuat persatuan bangsa ini. Contoh saja yang simpel budayakan gotong royong dalam melakukan segala hal yang baik dan saling bertegur sapa saat bertemu. Tetapi kebanyakan pemuda di indonesia saat ini banyak yang tidak mengakui negaranya sendiri. Contoh saja dari gaya hidup, masyarakat indonesia saat ini sangat banyak yang meniru - niru gaya orang barat dari fashion, makanan, bahasa, dan dunia hiburan seperti musik dan film, ini masih belum juga para pemuda yang suka menggunakan narkotika dan minum alkohol. Jika para pemuda jaman sekarang sudah seperti ini bagaimana nasib bangsa kita 50 tahun kedepan, Jadi apakah bangsa indonesia ini kelak jika para penerus bangsa yang sekarang ini sudah tercemar oleh budaya asing. Saya sebenarnya tidak juga melarang jika kita menyukai hal - hal lain dari bangsa asing tetapi janganlah hal - hal yang kalian suka itu membuat kalian lupa dengan budaya sendiri.
Sekian postingan dari pendapat saya tentang peringatan hari sumpah pemuda
Dan pesan bagi para pemuda bangsa ini untuk selalu menjaga atau melestarikan kebudayaan dan sejarah bangsa kita karena suatu negara akan hancur jika negara tersebut tidak dapat menjaga kebudayaan dan sejarah bangsanya sendiri.
1. Pada Tahun 1886 adalah peresmian patung liberty yang diberikan Perancis kepada Amerika Serikat
2. Pada Tahun 1918 adalah Hari Kemerdekaan Cekoslowakia dari Austria dan Hongaria
3. Pada Tahun 2004 adalah penemuan Manusia Kera Homo Floresiensis di Pulau Flores, Indonesia yang dilaporkan di jurnal ilmiah Nature
Homo Floresiensi |
4. Pada tahun 1928 adalah hari dimana pertama kalinya Deklarasi Sumpah Pemuda Indonesia Raya di kumandangkan
Naskah Sumpah Pemuda |
Pada postingan kali ini saya hanya mengingatkan kembali tentang perjuangan bangsa indonesia terutama para pemuda bangsa. Selain melawan penjajah dengan berperang para pemuda bangsa pada jaman dahulu juga membuat suatu pengakuan dengan mengikrarkan "Satu tanah air, Satu bangsa, Satu bahasa". Sangatlah banyak dan begitu berat pengorbanan para pemuda terdahulu karena yang dikorbankan para pemuda terdahulu adalah "NYAWA" mereka sendiri. Kita sebagai pemuda penurus bangsa seharusnya menghargai dan meneruskan perjuangan mereka dengan berbagai hal positif yang bisa mempekuat persatuan bangsa ini. Contoh saja yang simpel budayakan gotong royong dalam melakukan segala hal yang baik dan saling bertegur sapa saat bertemu. Tetapi kebanyakan pemuda di indonesia saat ini banyak yang tidak mengakui negaranya sendiri. Contoh saja dari gaya hidup, masyarakat indonesia saat ini sangat banyak yang meniru - niru gaya orang barat dari fashion, makanan, bahasa, dan dunia hiburan seperti musik dan film, ini masih belum juga para pemuda yang suka menggunakan narkotika dan minum alkohol. Jika para pemuda jaman sekarang sudah seperti ini bagaimana nasib bangsa kita 50 tahun kedepan, Jadi apakah bangsa indonesia ini kelak jika para penerus bangsa yang sekarang ini sudah tercemar oleh budaya asing. Saya sebenarnya tidak juga melarang jika kita menyukai hal - hal lain dari bangsa asing tetapi janganlah hal - hal yang kalian suka itu membuat kalian lupa dengan budaya sendiri.
Sekian postingan dari pendapat saya tentang peringatan hari sumpah pemuda
Dan pesan bagi para pemuda bangsa ini untuk selalu menjaga atau melestarikan kebudayaan dan sejarah bangsa kita karena suatu negara akan hancur jika negara tersebut tidak dapat menjaga kebudayaan dan sejarah bangsanya sendiri.